Aplikasi Kas Dengan PHP dan Bootstrap

Aplikasi Kas Dengan PHP dan Bootstrap

Aplikasi Kas ini merupakan sebuah aplikasi untuk mempermudah dan mempercepat dalam mencatat kas pemasukan dan pengeluaran. Output yang dihasilkan dari aplikasi ini adalah laporan kas masuk dan laporan kas keluar harian, mingguan, atau pun bulanan.

Aplikasi ini menggunakan bahasa pemrograman PHP dan SQL. dan juga fitur desainnya menggunakan CSS Bootstrap.

Tampilan Aplikasi kasnya seperti gambar di bawah ini:

Fitur Aplikasi ini:

1. Dashboard
Halaman ini menunjukkan informasi total jumlah Kas masuk, kas keluar, dan Saldo akhir.

2. Kas Masuk
Halaman untuk mengolah data kas masuk. pada halaman ini user dapat menginput, mencari data, mengedit data, dan menghapus data kas masuk.

3. Kas Keluar
Halaman untuk mengolah data kas keluar. pada halaman ini user dapat menginput, mencari data, mengedit data, dan menghapus dataa kas masuk.

4. Rekapitulasi Kas
Halaman ini menunjukkan rekap dari seluruh kas masuk dan kas keluar.

Jika anda berminat dengan aplikasi kas ini, anda dapat mendownloadnya di link dibawah ini:

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Login, Session, dan Logout

Cara Membuat File Setup / Installer Aplikasi Sendiri dengan Inno Setup Compiler