Postingan

Menampilkan postingan dari Mei, 2020

Cara Memblokir Panggilan Telepon Saat Bermain Game Online Di Android

Gambar
Cara Memblokir Panggilan Telepon Saat Bermain Game Online Di Android achmad dimas        Desember 11, 2019        Android  ,  Tutorial        Comment     Pernah gak sih, Kamu merasa risih saat enak-enaknya bermain PUBG atau Mobile Legend tiba-tiba ada yang menelpon kamu. Otomatis mau tidak mau kamu harus mengangkat  panggilan  tersebut atau mematikan panggilan tersebut. Di telfon saat bermain game online otomatis juga menyebabkan lag dalam game yang kita mainkan karena game akan memuat ulang lagi. Apalagi panggilan masuk barusan menggunakan telepon seluler dimana akan menyebabkan Koneksi Internet mati. Dan game yang kamu mainkan akan memulai ulang gamenya karena kehilangan koneksi internet. Padahal kita sudah asyik-asyiknya tuh main Game dan berhenti di tengah jalan karena hal begini. Baca Juga :  Cara Bom Chat Whatsapp Di Android Otomatis kita emosi dan dapat cemooh dari temen karena mengira kita keluar game dengan sengaja. Oke tenang disini saya akan membagikan Tri

Memahami Fungsi Time, Strtotime, dan Mktime Pada PHP – Memanipulasi Waktu

Memahami Fungsi Time, Strtotime, dan Mktime Pada PHP – Memanipulasi Waktu Pada kesempatan yang baik ini kita akan membahas tentang fungsi time, mktime, dan strtotime pada PHP. Fungsi  strtotime()  dan  mktime()  keduanya memiliki fungsi yang sama yaitu menghasilkan waktu dalam format timestamp. Beda keduanya adalah, pada fungsi  strtotime() , argumen yang diterima adalah string (teks) sedangkan pada fungsi  mktime() , argumen yang digunakan adalah satuan waktu. Pengertian Timestamp Fungsi yang kita bahas disini semuanya berkaitan dengan timestamp, oleh karena itu, kita perlu tahu apa itu timestamp. Timestamp adalah istilah yang mengacu pada standar waktu berupa waktu  dalam detik  sejak epoch time: 1970-01-01 00:00:00, sehingga, angka 1 dalam timestamp berarti 1 detik sejak  1970-01-01 00:00:00 yaitu  1970-01-01 00:00:01, sedangkan 60 berarti 1970-01-01 00:01:00, dst.. Sebagai tambahan, kita juga perlu untuk memahami zona waktu pada PHP:  Memahami Zona Waktu (Timezone) da